
Modifikiasi Otomotif - Modifikasi Yamaha Mio Soul biru putih ini seakan memberi warna tersendiri terhadap sang penglihat, ya... anggun dan menawan..
Modifikasi Yamaha Mio Soul Airbrush Orange

Orange atau terlihat Kuning keemasan itulah modifikasi yang ditampilkan dari mio Soul ini. Dengan ukuran ban yang besar tampak terlihat seramnya modifikasi, ditambah dengan motif api-api memberi daya ikat tersendiri bagi sang penyuka modifikasi.
Modifikasi Yamaha Mio Soul Putih Strip Biru

Ada yang sangat luar biasa dari Mio Soul Putih Strip biru ini, ya... pelek yang unik dan penggunaan ban besar dibagian belakang seakan memberikan bahwa kuda besi yang satu ini pantas untuk diacungkan jempol. Ditambah lagi sasis yang berbentuk kilaban api memberi suatu daya pikat tersendiri.
Modifikasi Yamaha Mio Soul Dengan 3 Roda

hmm.. kalau modifikasi mio soul yang satu ini tampak terlihat seperti bemo, kok bemo? habis bannya 3. hehe.. just kidding.. Ya keunikan mio soul ini bisa memberi daya pikat tersendiri bagi penggemar modifikasi. Kenapa? karena saya sang penulis juga baru melihat mio soul memakai 3 ban yaitu depan 1 dan belakang 2. heu.. Tapi disamping itu keunikan modifikasi mio soul ini seakan lebih mudah untuk dikendarai, karena terdapatnya 3 ban yang dipakai.
Modifikasi Yamaha Mio Soul Body Perfect
Nah kalau modifikasi yamaha mio soul ini tampaknya sangat pantas buat laki-laki atau perempuan yang mempunyai badan tubuh yang ideal.. Seperti saya ini... hahaha... ngarep!
Kenapa? Karena tampak terlihat sekali body yang perfect ditambah ban yang besar serta warna yang elegan tampak sangat terlihat seperti kuda besi yang pantas buat ditakuti dijalanan. Ya walaupun tenaganya gak seperti motor sports. heuuu...
0 comments:
Posting Komentar